Presentasi “Preview Microsoft Office 2013” bersama Politeknik Pos Indonesia

Sabtu, tanggal 24 November 2012, saya bersama beberapa rekan MVP dan MSP diundang untuk menjadi pemateri pada event Seminar Microsoft Technology Update 5.0 di kampus Politeknik Pos Indonesia (PoltekPos), Bandung. Seminar yang rutin diselenggarakan setahun sekali oleh pihak MSP di kampus PoltekPos ini bisa dibilang wah, bukan karena jumlah pesertanya yang mencapai 300-an orang ataupun […]

Interview with Me..

Entah karena apa.. mungkin karena sering iseng menulis di blog, atau mungkin karena sering iseng mengisi konten di TechNet Wiki, atau mungkin juga karena sering iseng berbaur di beberapa online group komunitas, akhirnya saya di-interview oleh 2 website. Interview yang pertama adalah di website MicrosoftFeed yang karena masalah copyright website ini kemudian berganti nama menjadi […]

Berkarir Sebagai IT Trainer

Kebanyakan orang yang mulai merintis karir di bidang IT atau komputer mungkin lebih kenal dengan profesi-profesi yang spesifik seperti misalnya Programmer, Software Developer, Web Developer, Database Administrator, Network Administrator, Technical Support, dan lain sebagainya. Oleh karena itu saat hendak bekerja tujuannya adalah bekerja di bagian IT di sebuah perusahaan atau mungkin ke perusahaan-perusahaan yang memang […]

Presentasi “Mengolah Dokumen pada Word 2010” bersama Universitas Komputer Indonesia

Sabtu, tanggal 16 Juni 2012, saya bersama salah seorang rekan MVP yaitu Raddini Gusti Rahayu, diundang untuk menjadi pemateri pada event Seminar Nasional Teknologi Informasi yang bertajuk “Fun with Office 2010” di Auditorium Miracle, kampus Universitas Komputer (Unikom), Bandung. Seminar ini diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Elektro Unikom yang didukung juga oleh BNI serta Tabloid PCplus. […]

Menulis Sambil Belajar

Tanpa saya sadari, weblog ini sebentar lagi hampir berumur 5 tahun, yang artinya sudah hampir 5 tahun juga saya menuliskan segala hal di weblog ini.  Yaps.. menulis itu memang menyenangkan, karena tanpa disadari dengan menulis justru ilmu dan pengalaman kita akan bertambah disamping kita bisa berbagi juga dengan yang lain. Dan disela-sela waktu luang yang ada, […]

Memilih Windows Default pada Windows Boot Manager

Jika kita menggunakan beberapa sistem operasi Windows sekaligus dalam satu komputer, maka secara otomatis Windows akan membuatkan sebuah boot manager hingga saat komputer kita hidupkan kita dapat memilih Windows mana yang akan digunakan. Jika kita tidak memilih apapun, maka secara default boot manager akan selalu me-load Windows terakhir yang di-install. Pada Windows 2000 hingga Windows […]

Presentasi “Pemanfaatan Internet pada Microsoft Office 2010” bersama Universitas Komputer Indonesia dan Tabloid PC Plus

Hari Sabtu, 28 Mei 2011, saya diundang menjadi pembicara dalam seminar Trend Cyberpreneurship 2011. Seminar ini diselenggarakan oleh Lab. Hardware Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) bekerjasama dengan tabloid PCplus. Event seminar ini lumayan menyita perhatian mahasiswa Unikom serta mahasiswa dari kampus lainnya juga. Hal ini dapat dilihat dari total peserta yang membludak hingga sekitar 500 lebih […]

Presentasi “Word 2010, the Forgotten Features” bersama PT Value Stream International

Hari Jum’at, tanggal 13 Mei 2011, saya diundang oleh Wakil Ketua komunitas Microsoft User Group Indonesia chapter Bandung (MUGI-Bandung), yaitu Ario Jatmiko ke sebuah company yang bernama VSI (PT. Value Stream International). VSI ini adalah company yang membuat solusi untuk sistem transaksi Data Center, Transaksi Gateway (Payment Gateway), Switching Provider, Application Provider untuk Payment Point, […]

Presentasi “Office 2010” bersama Universitas Pasim, Politeknik LP3I, dan LPP-ASM Ariyanti

Pada kwartal pertama di tahun 2011 ini, komunitas MUGI (Microsoft User Group Indonesia) bisa dibilang sangat aktif menggelar beragam event di berbagai daerah. Dan dari sekian banyaknya event tersebut, kebetulan saya bersama beberapa rekan MSP, MVP dan Community Leader, ikut terlibat sebagai pembicara di tiga event seminar kampus di kota Bandung, yaitu di kampus Universitas […]

Cara Mengetahui Versi / Build Number Windows

Sejalan dengan dirilisnya Service Pack 1 RTM untuk Windows 7 dan Windows Server 2008 oleh Microsoft, mungkin kita ingin mengetahui Versi serta Build Number lengkap dari Windows yang kita gunakan, baik sebelum maupun sesudah meng-install SP1 tersebut. Ada 2 cara yang dapat kita gunakan. Cara yang pertama sangat mudah, yaitu dengan menggunakan perintah WinVer. Perintah […]

Tujuh Keuntungan Bergabung dalam Komunitas

Menurut Wikipedia Indonesia, Komunitas adalah sebuah kelompok sosial dari beberapa organisme yang berbagi lingkungan, umumnya memiliki ketertarikan dan habitat yang sama. Dalam komunitas manusia, individu-individu di dalamnya dapat memiliki maksud, kepercayaan, sumber daya, preferensi, kebutuhan, risiko dan sejumlah kondisi lain yang serupa. Komunitas berasal dari bahasa Latin communitas yang berarti “kesamaan”, kemudian dapat diturunkan dari […]